Jumat, 19 November 2010

Makna Lain Kunjungan Obama

Makna Lain Kunjungan Obama
Oleh GPB Suka Arjawa


Jumat, 19 Nopember 2010

Sikap kritis sebagian masyarakat kita terhadap Presiden Amerika Serikat (AS) Barack Obama merupakan refleksi dari pola hubungan internasional modern, di mana kunjungan pemimpin satu negara ke negara lain dimaknai sebagai upaya peningkatan hubungan antara dua negara. Dengan makna tersebut, setiap kontak antara dua negara juga mempunyai arti sebagai kontak ekonomi, sosial, budaya, politik dan sebagainya.

Makin Terang,Makin Bagus

TAJUK, Makin Terang,Makin Bagus PDF Print

Friday, 19 November 2010
SEMUA sudah tahu senioritas Adnan Buyung Nasution di dunia hukum. Beberapa bahkan menyebutnya sebagai pendekar hukum. Sederet tugas prestisius juga sudah diembannya.

Menunggu Ketegasan Presiden

SUARA MAHASISWA, Menunggu Ketegasan Presiden PDF Print

Friday, 19 November 2010
BELUM hilang kesedihan masyarakat atas terjadinya rentetan bencana alam yang datang silih berganti,kini masyarakat menjadi semakin miris dengan munculnya kasus Gayus Tambunan.

Indonesia Menuju Negara Hijau

Indonesia Menuju Negara Hijau PDF Print

Friday, 19 November 2010
Pemanasan global adalah isu dunia yang menarik perhatian saat ini.Topik lingkungan telah menjadi masalah internasional. Dunia semakin menyadari dampak perubahan iklim yang tidak serta-merta terlihat pada angka-angka ekonomi,tetapi dampak nyata akibat perubahan iklim global dirasakan langsung oleh para korban bencana.

Pemilu Legislatif dan Pemilu Presiden Serentak

Pemilu Legislatif dan Pemilu Presiden Serentak PDF Print

Friday, 19 November 2010
Penyelenggaraan pemilu serentak adalah desain konstitusional UUD 1945 hasil perubahan tahun 1999–2002. Desain ini dibuat untuk membentuk pemerintahan presidensial yang kuat.

Mafia Hukum dan Perilaku Polisi

Mafia Hukum dan Perilaku Polisi PDF Print

Friday, 19 November 2010
Polisi adalah superpower,artinya polisi bisa melakukan apa saja yang bagi orang awan tidak bisa. Mungkin banyak yang tidak setuju dan mengernyitkan dahi membaca awal tulisan ini.

Mana Keadilanmu,Kawan

Mana Keadilanmu,Kawan PDF Print

Friday, 19 November 2010
Kawan,kau tak merasa yang kami rasa/ Ketika ada orang bertutur fakta/ Katanya ada orang menyuap dan diperas oleh hakim MK/ Dan melihat setumpuk uang untuk diberikan kepada hakim MK.